cara hard reset factory reset di xiaomi mi max 2 lupa pola, sering restart, aplikasi berhenti
|
xiomi mi max 2 |
Cara Kembali Setelan Pabrik Xiaomi Mi Max 2 - Xiaomi kembali meluncurkan produk terbarunya yaitu
Xiaomi Mi Max 2, dengan di tenagai prosesor Snapdragon 625 di tambah RAM 4GB membuat smartphone ini sanggup menjalankan aplikasi multitasking.
Xiaomi Mi Max 2 di bekali kamera belakang 12Mp dan kamera depan 5Mp memanjakan para pengguna selfie serta layar yang besar 6,4 Inc dengan resolusi 1080x1920 mampu menghadirkan tampilan tajam.
Setelan Pabrik Xioami Mi Max 2 |
Cara melakukan
hard reset Xiaomi Mi Max 2 yang mengalami masalah software seperti lupa pola, boolop, aplikasi sering berhenti, dan masalah lainya. Mengembalikan ke setelan pabrik adalah solusi alternatif sebelum flashing.
Sebelum mengembalikan ke setelan pabrik sebaiknya data atau file penting di pindahkan terlebih dahulu karena data di smartphone akan terhapus semua. akun google yang terhubung ke smartphone harap di ingat karena akan meminta akun verifikasi setelah mengembalikan ke setelan pabrik. Jika tidak ingat agan akan terjebak di mode FRP ( Factory Reset Protection).
Kembali Setelan Pabrik Xiomi Mi Max 2 di Pengaturan |
- Pastikan Baterai Xiaomi mi max 2 penuh
- Cari dan pilih menu "Setelan" pada Xiaomi mi 8max 2
- Cari dan pilih "Setelan Tambahan"
- Geser ke bawah pilih "Buat Cadangan & Setel Ulang" di menu pengaturan
- Geser paling bawah pilih "Kembali ke Setelan Pabrik"
- Pilih di paling bawah "Setel Ulang Telepon"
- Tunggu proses reset berjalan setelah selesai Xiaomi mi max 2 akan restart.
- Selesai tunggu booting pertama biasanya lama.
Cara Hard Reset Xiaomi Mi Max 2 mode Recovery |
- Baterai Xiomi Mi Max 2 lebih dari 75%
- Lepaskan kartu sim dan memori
- Matikan Xiomi mi max 2
- Hidupkan smartphone dengan menekan tombol power + volume up lihat gambar
|
Power + volume atas |
- Lepaskan tombol setelah muncul logo xiaomi
- Pilih bahasa "english" (menggunakan tombol volume untuk navigasi dan tombol power untuk konfirmasi)
- Setelah itu "Wipe & Reset" lihat gambar
|
wipe & reset |
- Pilih "Wipe All Data" (menggunakan tombol volume untuk navigasi dan tombol power untuk konfirmasi) lihat gambar
|
wipe all data |
- Pilih "Yes" tunggu proses hard reset sedang berlangsung
- Selanjutnya "Reboot Now"
- Tunggu Xiaomi Mi Max 2 sedang restart
Demikianlah tutorial
cara mengembalikan Xiaomi Mi Max 2 ke setelan pabrik. Semoga artikel ini bisa membatu yang sedang mengalami masalah pada smartphonenya. Terima Kasih
0 Comments